Nov 17, 2010

Materi PPG

Berikut ini silahkan download materi tentang Kriteria Ketuntasan Minimal. Kemudian silahkan memebri komentar pada kolom berikut.

38 komentar:

ernilestiya.blogspot.com said...

Nama : Erni Lestiyawati
NIM : 3201408041
Prodi : Pendidikan Geografi
Rombel : 02

Menurut pendapat saya, sangat setuju apabila KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) diperlukan oleh guru dalam penilaian ketuntasan belajar siswa didiknya. KKM ini ditetapkan pada awal tahun pelajaran. Kriteria penetapan KKM ini didasarkan pada kompleksitas, daya dukung, dan intake siswa. Disamping itu faktor seperti ketersediaan sarana dan prasarana pendidikan akan berpengaruh pada penunjang KKM. Jadi diharapkan dalam penyusunan KKM juga harus disesuaikan oleh kemampuan siswa didik serta sumber daya pendukung pendidikan juga supaya hasil KKM yang diperoleh siswa didik dapat memuaskan.

netti.blogspot.com said...

nama: netti liana dewi
nim: 3201408089
prodi: pend. geografi
rombel: 02

Menurut pendapat saya adanya KKM(Kriteria Ketuntasan Minimal) ini saya setuju karena dengan adanya KKM ini seorang guru bisa menentukan nilai seorang siswa sesuai dengan kriteria penetapan KKM yaitu:
1.kompleksitas(kesulitan dan kerumitan)
2.daya dukung
3.intake siswa
yang mana ketiga hal tersebut sangat berpengaruh dalam pemberian nilai ketuntasan minimal seorang siawa.selain itu pertimbangan-pertimbangan lainpun perlu diperhitungkan juga.

Anonymous said...
This comment has been removed by the author.
fandiyusuf said...

nama : fandi yusuf
nim : 3201408043
prodi : pend.geografi
rombel : 02

Menurut pendapat saya, sangat setuju apabila KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) diperlukan oleh guru dalam penilaian ketuntasan belajar siswa didiknya.
karena dengan adanya KKM guru mampu mengukur kemampuan siswanya...akan tetapi didalam penentuan KKM hendaknya dilakukan dengan berbagai pertimbangan,agar didapat KKM yang sesuai dengan keadaan peserta didik

muh.abror said...

Nama : Muhammad Abror
NIM : 3201408035
Prodi : Pendidikan Geografi

Menurut pendapat saya, saya setuju dengan adanya KKM ( Kriteria Ketuntasan minimal). Guru memerlukan KKM ( Kriteria Ketuntasan minimal)untuk penilaian dalam ketuntasan belajar siswanya. Dalam penentuan KKM tidak hanya melakukan dengan 1 cara, akan tetapi dilakukan dengan berbagai cara penilaian agar mendapatkan hasil yang sesuai dengan kemampuan peserta didik

amita asih said...

NAMA: AMITA ASIH ARDIYANTI
NIM : 3201408026
PRODI : PENDIDIKAN GEOGRAFI

Menurut pendapat saya, dengan adanya KKM yang ditetapkan pada awal tahun pelajaran, saya setuju karena KKM merupakan Kriteria Ketuntasan Minimal yang diperlukan oleh guru dalam melakukan penilaian kepada siswa atau peserta didik. Dalam kriteria penetapan KKM yaitu meliputi kompleksitas (kesulitan&kerumitan), daya dukung, dan intake siswa. Agar penetapan KKM memperoleh hasil yang memuaskan, maka penetapannya harus disesuaikan oleh kriteria penetapan KKM tersebut.

Karina Nugraheni said...

NAMA : KARINA NUGRAHENI
NIM : 3201408014
PRODI : PEND. GEOGRAFI
ROMBEL: 2

Menutut saya keberadaan KKM sangat penting,karena melalui penetapan KKM guru dapat mengetahui ketercapaian dan kemampuan siswa dalam kompetensi atau penguasaan terhadap suatu materi pelajaran tertentu pada tiap-tiap KD dan indikator.

Dwi Irmawati said...

NAMA: DWI IRMAWATI
NIM : 3201408016
PRODI : PEND.GEOGRAFI
ROMBEL : 02

Saya sangat setuju dengan adanya penetapan KKM yang ditetapkan awal tahun ajaran sebagai patokan kemampuan minimal siswa dalam setiap KD sehingga diharapkan siswa dapat termotivasi untuk mendapatkan nilai diatas KKM yang telah ditentukan. penentuan KKM harus sesuai dengan ketentuan dan disesuaikan dengan kemampuan siswa.

smaradhana said...

Nama: Ismi Imaniar Smara
Nim : 3201408066
Prodi: Pend. Geografi
Rombel:2

Saya sangat setuju dengan adanya KKM yang ditetapkan pada awal tahun pelajaran karena dengan penetapan KKM tersebut , guru nantinya lebih mudah melakukan penilaian kepada siswa atau peserta didik sesuai KKM tersebut,dan bagi siswa dapat termotivasi dalam peningkatan nilai mereka.

miuty nurcahya said...

Nama : Miti Nurcahyanti
Nim : 3201408072
Prodi: Pend. Geografi
Rombel:2

saya setuju dengan adanya KKM ( Kriteria Ketuntasan minimal)yang ditetapkan pada awal tahun pelajaran ,sehingga siswa termotivasi untuk mendapatkan nilai diatas KKM.Penentuan KKM harus sesuai dengan ketentuan dengan kemampuan siswa.

rosana said...

Nama: Rosa Sepsita Wiyatri
Nim: 3201408018
Prodi: Pend. Geografi
Rombel: 2
Menurut saya adanya KKM itu sangat penting dan saya setuju. Karena selain sebagai target satuan pendidikan dalam mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran, KKM membantu pendidik dalam menilai kompetensi peserta didik sesuai KD mapel yang diikuti. Selain itu siswa menjadi termotivasi dalam mengikuti pelajaran.

nellyPotter said...

Nama : Nelly Susanti
NIM : 3201408011
Prodi : pend. Geografi
Rombel : 02

Saya setuju dengan adanya KKM(Kriteria Ketuntasan Minimal) yang di tetapkan pada awal tahun ajaran, karena dengan adanya KKM siswa lebih semangat untuk belajar agar nilainya di atas KKM yang telah di tentukan dan guru dapat mengetahui ketercapaian dan kemampuan siswa dalam kompetensi atau penguasaan terhadap suatu materi pelajaran tertentu pada tiap-tiap KD dan indikator.

oLieana said...

Nama : Oliana Eki S
NIM : 3201408012
Prodi : Pend. Geografi
Rombel : 02

Menurut saya dengan adanya KKM pada awal tahun ajaran dapat dijadikan sebagai patokan kemampuan minimal siswa dalam setiap KD. Diharapkan dalam penyusunan KKM juga harus disesuaikan dengan kemampuan siswa didik. Dengan adanya KKM dapat memotivasi siswa dalam peningkatan nilai mereka.

Ika Budhi said...

IKA BUDHI H
3201408064

Dengan adanya KKM yang ditetapkan pada awal tahun pelajaran, saya sangat setuju karena KKM merupakan Kriteria Ketuntasan Minimal yang diperlukan oleh guru dalam melakukan penilaian kepada peserta didik. Selain itu dapat memicu peserta didik dalam belajar agar meperoleh nilai yang baik.

arifana eka said...

Nama : ARIFANA EKA H
Nim_3201408090
rombel 02

Penetapan KKM (kriteria ketuntasan minimal) sangat diperlukan guna mengetahui ketercapaian kompetensi masing-masing peserta didik,,penetapan KKm ini juga harus disearahkan dengan KD,SK,ataupun masing-masing indikator. Adapun kriteria penetapan KKm yaitu kesulitan/kerumitan,daya dukung dan intake siswa,harus pula diperhatikan agar lebih tercapai efektifitas suatu penetapan KKm tersebut.

Unknown said...

Nama : Aulia Janatan
NIM : 3201408081
Prodi : Pend. Geografi
Rombel : 02

KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) itu penting, karena dapat membantu guru untuk mengetahui kompetensi siswanya dalam suatu mata pelajaran tertentu. Juga dapat meningkatkan semangat belajar siswa karena siswa tentu tidak mau jika nilainya hanya pada standar minimal.

Harry said...

Nama : Harry Nuryantoro
NIM : 3201408091
Prodi : Pendidikan Geografi
rombel : 2

Penetapan KKM sangat diperlukan untuk mengukur seberapa jauh ketercapaian kompetensi yang telah dicapai oleh siswa. Penetapan KKM di awal tahun ajaran akan lebih memacu guru untuk bisa menyampaikan materi pelajaran lebih jelas, dan akan memacu siswa agar belajar lebih giat lagi untuk mencapai KKM yang telah ditentukan.

khusnatul_jannah said...

Nama : Khusnatul Jannah
Nim : 3201408075
Prodi : Pend. geografi
Rombel : 02

saya setuju dengan adanya KKM(kriteria ketuntasan minimal)karena dapat memotivasi siswa untuk lebih giat dalam belajar dan untuk guru dapat mengetehui pencapaian belajar siswa sesuai SK,KD yang ditentukan.

kahfiani said...

nama : kahfiani irdoka
NIM : 3201408010
rombel 02
menurut saya,KKM itu penting karena dengan adanya KKM maka kompetensi yang harus dicapai siswa menjadi lebih jelas. intinya..KKM is very important..

eka anjar said...

Nama :EKA ANJAR SARI
NIM :3201408047
Prodi:Pend.Geografi
Rombel:02

Dengan adanya penetapan KKM (kriteria ketuntasan minimal) itu sangat penting, karena dapat mengetahui seberapa besar kemampuan siswa dalam pencapaian kompetensi dalam suatu materi sesuai dengan SK,KD dan indikator.Dan akan memotivasi siswa dalam belajar sehingga dapat mencapai KKM yang telah ditetapkan.

Gingga_Elfiky said...

Dina Wiratuningsih
3201408044

sangat jelas bahwa KKM itu sangatlah penting. . .
untuk itu, sebagai calon guru kita harus dapat memahaminya, untuk pelaksanaan pembelajaran nantinya.

novia phia said...

Novia Retno Ningsih
3201408077
Rombel :02
Salah satu manfaat adanya KKM yaitu dapat merangsang semangat belajar siswa. Selain itu KKM juga digunakan oleh guru untuk melakukan penilaian selama kegiatan KBM berlangsung. Jadi penetapan KKM sangat bermanfaat baik untuk para siswa maupun para gurunya.

Erlina Widyaningtyas said...

erlinawidya.blogspot.com said....
erlina widyaningtyas
3201408071
Menurut pendapat saya,KKM sanngat penting bagi guru karena dengan adanya KKM ini seorang guru bisa menentukan nilai seorang siswa sesuai dengan kriteria penetapan KKM.Juga dapat meningkatkan semangat belajar siswa karena siswa tentu tidak mau jika nilainya hanya pada standar minimal.

dedy said...

DEDY HENDRA PRASTIA
3201408051

Menerut saya Satuan pendidikan dengan KKM
yang tinggi dan dilaksanakan secara bertanggung jawab dapat menjadi tolok
ukur kualitas mutu pendidikan bagi masyarakat. Sehingga dapat disimpulkan bahwa adanya suatu penetapan KKM itu merupakan hal yang paling penting dan saya setuju akan hal tersebut.

ami f. said...

Ami Fatwayani
3201408092

menurut saya,dengan adanya KKM(kriteria ketuntasan minimal)dapat menjadi tolak ukur kemampuan para siswa dalam mencapai suatu kompetensi. Penetapan KKM menggunakan format A yang didasarkan pada kriteria: Kompleksitas (Kesulitan & Kerumitan), Daya dukung, Intake siswa dan menafsirkan kriteria-kriteria ini menjadi nilai.

Anonymous said...

Rayhan Falahul Asmy
3201408058
Pend Geografi

menurut saya, KKM dapat dijadikan tolak ukur kemampuan peserta didik mencapai suatu kompetensi dalam suatu mata pelajaran.

zunif.com said...

Nama: Taqorrub Ubaidillah
NIM: 3201406546
Rombel: 01

KKM merupakan batas minimal nilai yang harus dicapai oleh siswa, sehingga KKM merupakan acuan guru dalam melakukan penilaian. KKM ini dibuat berdasarkan kemampuan siswa, sarana prasarana dalam pmbelajaran dan kompleksitas, sehingga kadang-kadang KKM untuk sekolah favorit dan sekolah non favorit itu berbeda batas KKM nya karena faktor tiga tadi. KKM ini dibuat pada awal tahun ajaran baru secara berkelompok, biasanya dibuat oleh MGMP atau Musyawarah Guru Mata Pelajaran, bisa juga dibuat secara individu karena faktor-faktor tertentu.

rohmad said...

Nama : Abdul Rohmad
NIM : 3201408045



Saya setuju dengan adanya KKM yang ditetapkan pada awal tahun pelajaran.Sebab dengan adanya KKM tersebut kita dapat mengetahui kesungguhan dari kerja para siswa yang mana guru nantinya lebih mudah melakukan penilaian kepada siswa atau peserta didik sesuai KKM

Dian khoirun niam said...

Nama : Dian Khoirun niam
Nim : 3201406568
Saya setuju dengan adanya KKM (kriteria ketuntasan minimal) karena dengan adanya KKM ini seorang guru bisa menentukan nilai seorang siswa sesuai dengan kriteria penetapan KKM. Salah satu manfaat adanya KKM yaitu dapat merangsang semangat belajar siswa. Selain itu KKM juga digunakan oleh guru untuk melakukan penilaian selama kegiatan KBM berlangsung. Jadi penetapan KKM sangat bermanfaat baik untuk para siswa maupun para gurunya.

Muh. Sholeh said...

Untuk semua komentar diucapkan banyak terima kasih, apalagi yang bersedia menggunakan account google, karena bisa meningkatkan komunikasi. Semoga kalian bisa lebih mengembangkan

kiki cinta ibunda said...

Nama: Yan Rizki Oktefiani
NIM: 3201408013
Prodi: Pend. Geografi
Rombel: 02

Menurut pendapat saya dengan adanya KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal)dapat membantu seorang guru untuk lebih mengetahui karakter dari tiap-tiap siswa dan siswa pun bisa lebih semangat untuk belajar yang lebih maksimal.

aryan.blogspot.com said...

Yudi aryanto
32014080773
Pend.Geografi
Rombel 02
Secara faktual dilapangan banyak guru yang membuat KKM tidak berdasarkan kriteria penetapan KKM. Beasanya mereka hanya dengan memandang jenis mata pelajarannya saja. Jika pelajarannya MTK,Bahasa Inggris beasanya KKM dibuatt rendah.

Anto Cuppu said...

NURDIANTO
3201408057
Rombel 1
Dengan hasil evaluasi disertai dengan analisis, Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan KBM. sehingga benar jika KKM itu dijadikan acuan di tahun pelajaran berikutnya. Maka dari itu saya setuju tentang pentingnya suatu penetapan KKM.

Luluk Cipto Utomo said...

Luluk Cipto Utomo
NIM : 3201406550
rombel 2
Kriteria Ketuntasan minimal (KKM) saya bisa mengatakan dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan KBM. Beasanya mereka hanya dengan memandang jenis mata pelajarannya saja. Jika pelajarannya MTK,Bahasa Inggris beasanya KKM dibuatt rendah.

Anisa Chairina said...

Anisa Chairina
3201408034
Rombel 2

Apabila dapat berjalan lancar, melalui KKM guru akan dapat mengukur secara garis besar, tingkat ketercapaian tiap-tiap siswa, setelah tes akhir dilaksanakan. Yang perlu ditekankan adalah, sudahkah guru mengukur KKM sesuai ketentuan 3 aspek diatas?

Anonymous said...

Sisna yuliana DUP
3201408048
Rombel 2

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) adalah kriteria ketuntasan belajar (KKB) yang ditentukan oleh satuan pendidikan Berdasarkan ketentuan dari Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota, yang memperhatikan peserta didik dari hasil tes awal, dan sekolah menetapkan ketuntasan belajar pada masing-masing mata pelajaran.
KKM dicantumkan pada Perangkat pembelajaran (RPP dan Pengembangan Silabus) dan diinformasikan ke peserta didik pada awal tahun pelajaran. KKM ditetapkan untuk setiap mata pelajaran oleh forum guru melalui MGMP sekolah pada awal tahun pelajaran.

Widodo said...

Agung Widodo Isnaeni
3201408059
rombel 02

KKM sangat penting bagi para guru dalam kaitannya dengan penilaian para siswa,karena guru dapat mengetahui kemampuan siswa dalam menyerap materi yang telah diajarkan.
jika ada sebagian siswa yang belum dapat mencapai batas minimal,seorang guru dapat memberikan remidial untuk membantu siswa mencapai standar yang telah ditetapkan

IpE-nothing to something said...

Hanivah
3201408050
KKM teramat sangat penting dibuat saat awal pembelajaran,KKM sebagai acuan guru dalam melakukan penilaian, hendaknya KKM ini dibuat berdasarkan kemampuan siswa.

Post a Comment

 
Free Host | new york lasik surgery | cpa website design