Satelit Dalam Penginderaan Jauh
Satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. Ada dua jenis satelit yakni satelit alam dan satelit buatan.
Jenis-Jenis Satelit:
* Satelit astronomi
* Satelit komunikasi
* Satelit pengamat Bumi
* Satelit navigasi
* Satelit mata-mata
* Satelit tenaga surya
* Stasiun angkasa
* Satelit cuaca
* Satelit miniatur
Jenis-Jenis Orbit Satelit:
Banyak satelit dikategorikan atas ketinggian orbitnya, meskipun sebuah satelit bisa mengorbit dengan ketinggian berapa pun.
1. Orbit Rendah (Low Earth Orbit, LEO): 300 - 1500km di atas permukaan bumi.
2. Orbit Menengah (Medium Earth Orbit, MEO): 1500 - 36000 km.
3. Orbit Geosinkron (Geosynchronous Orbit,GSO): sekitar 36000 km diatas permukaan Bumi.
4. Orbit Geostasioner (Geostationary Orbit, GEO): 35790 km di atas permukaan Bumi.
5. Orbit Tinggi (High Earth Orbit, HEO): di atas 36000 km.
Orbit khusus yang juga digunakan untuk mengkategorikan satelit:
* Orbit Molniya, orbit satelit dengan perioda orbit 12 jam dan inklinasi sekitar 63°.
* Orbit Sunsynchronous, orbit satelit dengan inklinasi dan tinggi tertentu yang selalu melintas ekuator pada jam lokal yang sama.
* Orbit Polar, orbit satelit yang melintasi kutub
Satelit Buatan
satelit buatan pertama diluncurkan untuk mengorbit Bumi adalah SPUTNIK 1, yang diluncurkan pada tanggal 4 Oktober 1957 oleh Uni Soviet setelah itu semakin majunya teknologi membuat peluncuran satelit semakin berkembang pesat
selanjutnya. Sampai dengan 19 Januari 2000, jumlah satelit buatan manusia yang telah diluncurkan men-gorbit Bumi adalah 5159 satelit.
Sampai pada tahun 2010 belum tau jumlahnya. Kalau mau hitung silahkan. Indonesia sendiri sampai saat ini telah meluncurkan 17 satelit buatan yang semuanya termasuk jenis satelit komunikasi.
Mar 11, 2010
Materi Penginderaan Jauh
8:59 PM
Muh. Sholeh
25 komentar:
disebutkan diatas bahwa satelit dibedakan menjadi dua, yaitu satelit alam dan satelit buatan. masing-masing satelit tesebut memilki banyak macam yang masing-masing memiliki fungsi yang berbeda. satelit memiliki banyak keuntungan salah satunya yaitu saluran komunikasi yang semakin baik karena adanya satelit.
TRI SULISTYOWATI
3201407040
PEND. GEOGRAFI
satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. satelit sendiri terbagi menjadi dua yaitu satelit buatan dan satelit alam, yang masing-masing mempunyai fungsi dan keuntungan sendiri, misalkan satelit cuaca yaitu untuk memantau cuaca suatu daerah
LISTARI PUTRI SAWIJI
3201407058
PEND.GEOGRAFI
NAMA : NILA AMALLIA
NIM : 3201409014
Satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan rotasi dan revolusi tertentu.Dan terbagi atas satelit alam(contoh:Bulan)dan satelit buatan(contoh:SPUTNIK 1).Setiap satelit berbeda ketinggian orbitnya dan memiliki manfaat yang berbeda-beda, misalnya:satelit komunikasi dan satelit cuaca. Dengan adanya satelit perkembangan IPTEK menjadi luar biasa.
Nama : Yuhana Dwi Krisnawati
Nim : 3201409001
Satelit yaitu benda yang mengorsbit benda lain dengan rotasi dan revolusi tertentu.Ada dua jenis satelit yaitu satelit alam dan satelit buatan.Satelit alam di bumi yaitu bulan, sedangkan satelit buatan misalnya:NOAA,Lansat.
Untuk membaca citra satelit kita harus memperhatikan unsur-unsur citra:Rona dan warna,Bentuk,ukuran,Tekstur,Pola,Bayangan,Situs,Assosiasi,dan Konvergensi Bukti.
menurut saya satelit merupakan suatu benda yang mengorbitkan denda lain dengan periode revolusi dan rotasi. Satelit buatan manusia pertama adalah Sputnik 1, diluncurkan oleh Soviet pada tanggal 4 Oktober 1957, dan memulai Program Sputnik Rusia, dengan Sergei Korolev sebagai kepala disain dan Kerim Kerimov sebagai asistentnya. Peluncuran ini memicu lomba ruang angkasa (space race) antara Soviet dan Amerika. Sputnik 1 membantuk mengidentifikasi kepadatan lapisan atas atmosfer dengan jalan mengukur perubahan orbitnya dan memberikan data dari distribusi signal radio pada lapisan ionosphere.
siti nurindah sari
3201407012
Satelit merupakan benda yang mengorbit benda lain dengan rotasi dan revolusi tertentu.Ada dua jenis satelit yaitu satelit alam dan satelit buatan,saat ini banyak sekali satelit mengorbit di luar angkasa dengan fungsinya yang beragam,sehingga perkembangan teknik inderaja sistem satelit saat sini sangat maju
Susmiati
3201407042
satelit merupakan suatu benda langit yang mengiringi suatu planet,satelit terbagi atas satelit alam dan buatan.satelit buatan dibuat untuk kepentingan tertentu seperti komunikasi,prakiraan cuaca,pengintai dll.
nama :eko adi .s
nim :3201409050
nama:nur laily
nim:3201409012
satelit adalah benda langit yang mengorbit benda lain dengan rotasi dan revolusi tertentu.satelit dibedakan menjadi 2 yaitu satelit alam adalah bulan dan satelit buatannya seperti NIMBUS,AQUA DAN TERRA.yang membedaan antar satelit yaitu arah rotasi dan revolusianya dan kegunaannya.
sateli adalah alat elektronik yang mengorbit bumi yang mampu bertahan sendiri bisa diartikan sebagai repeater yang berfungsi untuk menerima signal gelombang microwave dari stasiun bumi,ditranslasikan frekuensinya kemudian diperkuat lagi untuk dipancarkan kembali kearah bumi sesuai dengan coveragennya yang merupakan lokasi penerima. satelit dibedakan menjadi 2,dan diantara keduanya memiliki fungsi masing-masing.
ANTIN MARWATI
3201407046
satelit adalah alat elektronik yang mengorbit bumi yang mampu bertahan sendiri dan memiliki rotasi dan revolusi tertentu.satelit dibedakan menjadi dua yaitu satelit alam dan buatan dan diantara keduanya memiliki banyak macam dan fungsinyapun berbeda-beda.
sateit adalah alat elektronik yang mampu bertahan sendiri diartikan sebagai repeater dengan rotasi dan revolusi tertentu.satelit dibedakan menjadi dua yaitu satelit alami dan buatan,masing-masing satelit ini mempunyai banyak macam dan fungsinya berbeda-beda.
ANTIN MARWATI
3201407046
NAMA : ANA NUR FAUZIYAH
NIM : 3201409004
Satelit adalah merupakan benda yang mengorbitkan benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. Macam satelit ada dua yaitu satelit alam dan satelit buatan, dimana satelit tersebut sangat berguna.
nama:DIDIK CAHYO MARIYANTO
NIM:3201409022
satelit merupakan alat untuk mengetahui atau juga sabagai perekam seatu obyek,tempat ,atau wilayah yang luas.
sehingga manusia atau geograf bisa mengetahui tempat secara cepat tanpa langsung datang ke tempat atau wilayah tersebut,sehingga geograf atau instani yang berkaitan bisa untuk menghemat waktu,biaya,serta lebih cepat mengetahuipermasalahan suatu wilayah tertentu.
NAMA:DWI KURNIAWATI
NIM:3201409020
Satelit merupakan benda yang mengorbit benda lain denga periode revolusi dan rotasi tertentu.Terdapat dua jenis satelit,yaitu satelit alami dan satelit buatan,masing-masing memiliki jenis dan fungsi yang berbeda-beda menurut kegunaannya.
Nama : Agung Budi Raharjo
NIM : 3201409011
Prodi : Pendidikan Geografi
Satelit adalah benda yang berada di angkasa luar dan mempunyai orbit tersendiri, ada 2 buatan dan alami. fungsi keduanya juga berbeda. satelit alami adalah bulan, dan satelit buatan seperti satelit palapa dan sebagainya. satelit buatan biasa digunakan untuk komunikasi bahkan pemotretan.
NAMA :RATNA DWI SETYOWATI
NIM :3201409006
Satelit adalah Salah satu alat yang digunakan manusia untuk memantau keadaan bumi secara langsung atau untuk mengorbitkan benda lain yang ada di bumi sesuai dengan rotasi dan revolusi bumi.
Satelit yang kita ketahui di dunia ini ada dua jenis nyaitu satelit alam,contohnya bulan dan satelit buatan contohnya Lansat. Yang semuanya ini memiliki fungsi dan manfaat masing-masing.
Nama : Ahmad Anhar
NIM : 3201409019
Prodi : Pend Geografi
Satelit adalah benda angkasa yang mengorbit benda angkasa lain.secara umum satelit di bedakan menjadi 2 yaitu satelit alam dan buatan , satelit alam seperti bulan dan satelit alam seperti palapa. sateli buatan biasanya di manfaatkan untuk sarana telekomunikasi.
NAMA : ASHLIH FITRIANI
NIM : 3201409049
Satelit merupakan benda angkasa yang mempunyai orbit dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. satelit ada dua macam yaitu satelit alam dan satelit buatan,setiap satelit mempunyai fungsi masing-masing.
Nama : Mohamad Komarudin
NIM :3201409003
PRODI: PEND.GEOGRAFI
di luar angkasa terdapat beberapa benda angkasa lainya selain planet dan bintang,benda tersebut adalah SATELIT,
Satelit adalah benda angkasa yang memutar pada benda ankasa yang lainya.satelit yang saya ketahui ada 2, yaitu satelit alam dan satelit buatan, masing - masing satelit mempunyai fungsi masing - masing.
Nama : Tatan Setiawan
NIM : 3201409041
pada materi diatas dijelaskan bahwa ada dua macam satelit, yaitu satelit alam dan satelit buatan. satelit buatan ada berbagai macamnya dan juga mempunyai fungsi yang berbeda pula,salah satunya adalah untuk telekomunikasi.
Nama : Kevin Cedi A.S
NIM : 3201409037
Satelit adalah benda luar angkasa yang diluncurkan dari bumi dan biasanya tidak berawak.
manusia meluncurkan satelit berguna untuk segala hal terutama untuk pemotretan.
nama : muh. lukman hidayat
nim: 3201409002
Satelit adalah benda luar angkasa yang diluncurkan dari bumi dan biasanya tidak berawak yang melayang-layang di angkasa yang mempunyai orbit tertentu.
Satelit ini biasa digunakan untuk pemotretan, pemantauan cuaca, dan jaringan komunikasi.
Satelit ini adalah satelit buatan manusia.
Satelit alami bumi adalah bulan. Di setiap satelit memiliki komponen-komponen yang berbeda-beda dan fungsi yang berbeda pula.
nama : agil dian prasetyo
nim: 3201409015
satelit merupakan suatu teknologi yang berfungsi untuk kepentingan manusia dalam rangka pemanfaat SDA dan lain-lain. jenis orbit satelit ada 2 yaitu Geostsstoner dan polar. bumi menpunyai satelit yang sempurna yaitu bulan.
Nama:Fuadiah Laillatul fajri
Nim :3201409065
Satelit merupakan Benda angkasa yang mengelilingi planet yang memiliki orbit
peredaran sendiri.Satelit dibedakan dua macam yaitu Satelit alam dan buatan.Satelit alam sudah ada dalam system tata surya sedangkan satelit buatan berguna untuk komunikasi dan riset alamiah mengetahui keadaan cuaca.
Nama : Ika Novitavya P
NIM : 3201409048
Prodi: Pend. Geografi
Satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. Ada dua jenis satelit yakni satelit alam dan satelit buatan. Banyak satelit dikategorikan atas ketinggian orbitnya.
Post a Comment