Mar 14, 2010

Riwayat dan Latar Belakang IPS



Pengertian Social Pra social studies digunakan Civics education untuk membina karakter warga negara yang baik. Pengertian Social studies sangat luas tetapi pendefinisiannya saling bertentangan sehingga muncul banyak istilah: social science (Welsley: pengetahuan yang terorganisasi mengenai manusia), social studies, dan social education.

Estvant (1968) Social studies sebagai bagian-bagian ilmu sosial

Baarth dan Shermish
Social studies merupakan pengintegrasian dari ilmu-ilmu sosial dan budaya untuk tujuan pendidikan. Social studies mempunyai 3 tradisi, yaitu tradisi ilmu-ilmu sosial, tradisi kewarganegaraan, dan tradisi berfikir reflektif (reflektive thingking/inquiri)

Di Indonesia IPS mendapat pengaruh dari perkembangan studi sosial di Amerika. IPS dikembangkan oleh Tim Penilaian Pendidikan dan Tim Pembaharuan kurikulum tahun 1969-1972 dan dilaksanakan mulai kurikulum 1975 pembelajaran, seperti proyek buku, sarana pendidikan, peningkatan mutu pendidikan guru, dsb.
Kurikulum 1975 bersifat nasional dengan menggunakan pendekatan sistem yang berorientasi pada tujuan serta bersifat terpadu (integrated) yang menuntut adanya aktivitas belajar yang sesuai untuk mencapai tujuan pembelajaran.
Bersamaan dengan itu berkembang proyek-proyek penyempurnaan. Pandangan terpadu bertolak dari pandangan bahwa umat manusia adalah satu (mankin is one), karena itu kita kenal bidang studi IPA, Matematika, IPS, dan bahasa yang di dalamnya terdapat beberapa ilmu. Pengembangan IPS dlm kurikulum ini bersifat broadfield dan integrated bukan subject matter.
Istilah Social studies diperkenalkan oleh Komisi Asosiasi Pendidikan Nasional Amerika, dan disetujui oleh para ahli pendidikan seperti John Dewey, W. Kilpatrick, serta beberapa tokoh ahli sosial lainnya.
Tahun 1929 American History Association membentuk komisi yang mengetengahkan perlunya pengajaran sejarah untuk studi sosial masa lampau, sekarang, dan masa datang, sampai akhirnya muncul National Council for the social studies diketuai EB Wisley. Batasan Social studies pada masa ini adalah bagian-bagian aspek ilmu-ilmu sosial yang telah diseleksi dan diadaptasi untuk kepentingan sekolah atau situasi instruksional lainnya.
Tahun 1960-an, untuk mengejar ketertinggalan terhadap Rusia, pemerintah menyediakan dana besar untuk pembaharuan pendidikan, termasuk Social studies, sehingga muncul The New Social Studies yang mempunyai tiga aspek tujuan, yaitu pengetahuan, keterampilan, dan sikap
Tahun 1970-an Edwin Fenton menyebut the curriculum revolution terhadap pengajaran studi sosial dan masyarakat yang meliputi tujuan, strategi, materi, pengelolaan kelas, dan kemampuan mengajar.
Perkembangan selanjutnya timbul perbedaan pendapat mengenai pelaksanaan studi sosial berkaitan dengan tujuannya. Sampai saat itu Baar dan Shermish menyimpulkan tradisi Social studies, yaitu tradisi ilmu-ilmu sosial, kewarganegaraan, dan pengajaran inquiri
Tahun 1980 muncul proyek SPAN (Social Studies Priorities, practices, and needs) yang membahas tentang:
- Reformasi Social studies
- Pernyataan tentang 5 unsur kritis dalam program pembelajaran Social studies (rasional, tujuan umum dan khusus, pola kurikulum, materi kurikulum, para guru dan pelaksanaan pembelajaran)
- Masa depan Social studies (belajar siswa, kultur sekolah, praktek mengajar, kurikulum, Profesi keguruan, dan Perkemb. Pend. Studi sosial yang akan datang)
- Beberapa alternatif pengembangan pola Social studies yang sedang berlaku.

Tahun 1980 muncul proyek SPAN (Social Studies Priorities, practices, and needs) yang membahas tentang:
- Reformasi Social studies
- Pernyataan tentang 5 unsur kritis dalam program pembelajaran Social studies (rasional, tujuan umum dan khusus, pola kurikulum, materi kurikulum, para guru dan pelaksanaan pembelajaran)
- Masa depan Social studies (belajar siswa, kultur sekolah, praktek mengajar, kurikulum, Profesi keguruan, dan Perkemb. Pend. Studi sosial yang akan datang)
- Beberapa alternatif pengembangan pola Social studies yang sedang berlaku.
- Untuk mengantisipasi adanya kecenderungan gejala dan perubahan sosial yang bersifat mendunia,

Hartoonian dan Laughlin (1989) mengemukakan rancangan lingkup dan rangkaian studi sosial bagi anak-anak Amerika (TK-SMA) untuk abad 21, yaitu:- Warisan kebudayaan
- Perspektif global
- Politik/ekonomi
- Tradisi dan perubahan
- Sejarah sosial
- Hubungan spasial
- Kontrak sosial
- Teknologi
- Perdamaian/saling ketergantungan
- Kewarganegaraan
Pertanyaan yang harus dimunculkan dalam pembelajaran IPS agar peserta didik mampu berpikir reflektif adalah:
- Bagaimana kita dapat mengkonseptualisasikan topik, isu, tema, peristiwa atau perilaku dengan baik.
- Bagaimana mendefinisikan periode sejarah, tema, dan/isu
- Bagaimana mengangkat fakta/bukti yang bersifat primer dan skunder
- Bagaimana suatu fakta/bukti dapat dinilai dan dimanfaatkan? Bukti yang bagaimana yang dianggap keliru?
- Bagaimana hubungan sebab akibat ditangani dalam bentuk suatu cerita, tulisan atau percakapan
Pertanyaan-pertanyaan tersebut penting karena dalam studi sosial terdapat beberapa komponen pokok tujuan kritis yang terlibat dalam pembentukan dan penggunaan pengetahuan, yaitu: konseptualisasi atau pemahaman, kausalitas atau hubungan sebab akibat, validitas atau keabsahan, dan perluasan atau pengembangan kreativitas
Dari komponen-komponen tersebut, pemahaman merupakan tingkat belajar siswa yang paling pokok yang dituntun dengan perntayaan apa, bagaimana, dan mengapa
Tahap selanjutnya adalah pengembangan kreatifitas yang menggabungkan pengertian/wawasan dan pengalamannya dengan logika untuk memperoleh pengetahuan baru. Aktivitas-aktivitas tersebut perlu dilengkapi dengan kemampuan berkomunikasi yang baik seperti mendengar, berbicara, berdiskusi, dan menulis).

87 komentar:

cipta adi said...

Nama : Cipta adi Wijaya
NiM : 3201409013
Prodi : PEnd Geografi

Dengan Adanya Pendidikan ilmu sosial disamping untuk penyeimbang dalam pendidikan. Pendidikan ilmu sosial juga untuk mengajarkan tentang perilaku yang benar agar nantinya tidak terjadi berbagai penyimpangan. Jadi secar umum Pengetahuan ilmu soial sangat bagus di masukan dalam kurikulum pendidikan kita. Agar nantinya kelak mereka bisa berfikir lebih relevan dalam menyikapi setiap maslah yang ada. Dan untuk ke depannya pendidikan ilmu sosial bisa di terapkan secara langsung kepada masyarakat....

agil dian said...

Nama : agil dian prasetyo
NiM : 3201409015
Prodi : pend Geografi
pada dasarnya pendidikan ilmu sosial merupakan ilmu pokok dalam kehidupan masyarakat. dengan ilmu ini manusia dapat lebih menjadi mengerti dan paham untuk bertingkah laku selayaknya manusia yang beradab dan berfikir secara rasional.

anhar said...

Nama : Ahmad Anhar
NiM : 3201409019
Prodi : Pend Geografi
Pendidikan ilmu sosial memang sangat penting untuk dipelajari, karena ilmu tersebut berkaitan langsung dengan pristiwa-peristiwa yang dialami manusia jadi ilmu ini sebagai ilmu pokok dari segala ilmu pengetahuan yang ada.

abud punya said...

namna : muhamad lukman hidayat
nim : 3201409002
prodi : pend. geografi

pendidikan ilmu sosial adalah ilmu yang sangat berpotensi dalam bersosialisasi dan bergaul, berhubungan antar manusia, dan itu merupakan ilmu yang penting dan harus dipelajari, agar manusia dapat bergaul dan brhubungan timbal balik. ilmu sosial lmu yang sangat penting dipelajari

mariyanto o7o3 said...

Nama:Didik cahyo mariyanto
Nim:3201409022
IPS sebenar nya sudah di mengerti oleh manusia sebelum manusia memahami pendidikan,di karenakan pada abad dahulu manusia sudah peka terhadap keadaan sosial yg ada, tetapi belum sesempurna zaman sekarang.jd sangat baik jika IPS menjadi acuan pd abad sekarang agar membantu manusia lebih luas memahami keadaan sosial tentang masyarakat.

Agung Budi Raharjo said...

Nama : Agumg Budi Raharjo
NIM : 3201409011
Prodi : Pendidikan Geografi

Ilmu Sosial sangat penting dipahami karena berhubungan erat dengan nilai-nilai dalam kemasyarakatan dan terus berkembang sesuai perkembangan jaman karena ilmu sosial bukanlah ilmu pasti.

rio n'way said...

nama : Aji Setya RIo NC
nim : 3201409028

Ilmu Pengetahuan Sosial digunakan untuk menggambarkan penelitian dengan cakupan yang luas dalam berbagai lapangan meliputi perilaku dan interaksi manusia di masa kini dan masa lalu. IPS tidak memusatkan diri pada satu topik secara mendalam melainkan memberikan tinjauan yang luas terhadap masyarakat.

oktavia anggun said...

nama : Oktavia Anggun P
nim : 3201409021

Ilmu Pengetahua Sosial merupakan salah satu mata pelajaran yang mengkaji tentang peristiwa,fakta,konsep dan generalisai yang berkaitan dengan isu sosial,melali IPS diarahkan uintuk dapat mnejadi warga negara yan demokratis dan bertanggung jawab.Ips juga mengembangkan pengetahuan,pemahaman dan kemampuan analisis terhadap kondisi sosial masyarakat.

Sinta Selvi Windria said...

Ilmu pengetahuan Sosial merupakan ilmu yang mempelajari , menelaah serta menganalisis gejala dan masalah sosial yang ditinjau dari berbagai aspek kehidupan. dengan mempelajari IPS, diharapkan manusia dapat bersosialisasi dengan masyarakat dan dapat bertanggungjawab.

Sinta Selvi Windria said...

Nama :Sinta Selvi Windrianingsih
NIM : 3201409024

Ilmu pengetahuan Sosial merupakan ilmu yang mempelajari , menelaah serta menganalisis gejala dan masalah sosial yang ditinjau dari berbagai aspek kehidupan. dengan mempelajari IPS, diharapkan manusia dapat bersosialisasi dengan masyarakat dan dapat bertanggungjawab.

erny tri nurjayanti said...

NAMA:ERNY TRI NURJAYANTI
NIM:3201409025
Ilmu pengetahuan sosial sangat penting karena dengan ilmu ini manusia dapat berinteraksi(bersosialisasi) dengan baik,dan mampu menempatkan dirinya dalam bermasyarakat sesuai dengan norma dan nilai yang ada di dalam masyarakat,sehingga mampu menciptakan masyarakat yang kondusif.

Unknown said...

Nama : Failasufa Dhiyaul F
Nim : 3201409047
Prodi : Pendidikan Geografi
Ilmu Pengetahuan Sosial merupakan akses penting bagi manusia pada umumnya, dan Mahasiswa khususnya. Dengan Ilmu Pengetahuan Sosial manusia dapat mempelajari, mengetahui pola hubungan antar manusia sebagai makhluk sosial.Nilai yang terkandung didalamnya yaitu manusia sebagai pelaku sosial dapat mengerti hubungan-hubungan sosial di dalam masyarakat yang saling timbal balik antara satu dengan yang lain.

mbendel_break said...

Nama : Edi Sunaryo
Nim : 3201406507
Prodi: Pend Geografi
Ilmu Pengetahuan Sosial mampu menjadi tolak ukur dan pola pikir masyarakat dalam bidang pendidikan dan masa depan pada nantinya,jd dengan perkembangan kurikulum maka berubah pula pola pikir dan sikap bersosial antar manusia.

Retno Ristianingrum said...

Nama: Retno Ristianingrum
NIM : 3201409016

Ilmu penegetahuan sosial pada dasarnya merupakan ilmu yang sangat pokok dalam kehidupan manusia dalam masyarakat, karena setiap manusia adalah makhluk sosial. sehingga ilmu ini sangat penting dan patut di pelajari agar manusia dapat melekukan hubungan sosial dalam bidang apapun dengan baik.

Unknown said...

nama : tyas mahardhika
nim : 3201409027
ilmu pengetahuan sosial merupakan ilmu yang perlu dipelajari oleh manusia. kurikulum yang ada pada ilmu sosial mempelajari tentang hubungan sosial pada suatu masyarakat, karena pada hakikatnya manusia adalah mahkluk sosial dan saling membutuhkan,.

Ratna Dwi Setyowati said...

Nama: Ratna Dwi Setyowati
NIM : 3201409006

Ilmu Pengetahuan Sosial adalah ilmu yang mempelajari tentang manusia yang hubungannya dengan makhluk lain dan juga lingkungannya.
Maka IPS ini harus dimasukkan di kurikulum sekolah, supaya manusia dalam melakukan sosialisasi dengan makhluk lainnya lebih bijaksana.karena manusia tidak bisa hidup secara individu tanpa bantuan orang lain. Dan supaya manusia dapat memahami kondisi alam dengan baik, memanfaatkan alam sesuai kebutuhan dan juga mau mempeliharanya agar sumberdaya di bumi ini tidak cepat habis dan mudah rusak akibat olah manusia.

mohamad komarudin said...

Nama:Mohamad Komarudin
NIM :3201409003
Prodi:pend. Geografi

pada dasarnya manusia adalah makhluk sosial, yaitu makluk yang saling berinteraksi antara manusia yang satu dengan manusia yang lain.Dalam berinteraksi dengan manusia yang lain, manusia harus mempunyai tata krama hidup,mengerti aturan aturan yang ada dimasyarakat,mampu bersosialisasi.Maka dari itu manusia perlu mempelajari pendidikan ilmu pengetahuan sosial, Dengan adanya Pendidikan ilmu sosial manusia bisa menjalani hidup dimasyarakat dengan baik ,mengikuti aturan - aturan masyarakat yang ada.

ana said...

Nama :Yuhana Dwi Krisnawati
NIM :3201409001
IPS merupakan ilmu yang mempelajari peristiwa-peristiwa yang berhubungan dengan manusia serta lingkungannya.Jadi dalam bidang study IPS kita tidak hanya mendapatkan pengetahuan tentang sosial masyarakat saja tapi kita juga dapat belajar untuk membentuk sikap diri yang baik dalam masyarakat.

asih said...

KURNIASIH
3201409033
PEND. GEOGRAFI
PIS merupakan alih bahasa dari Social Studies yang diperkenalkan oleh The Committee on Social Studies of the National Education and Reorganization of Scondary Education (1916). Social Studies merupakan bidang studi yang mengajarkan ilmu-ilmu social (AS 1915), yang mirip dengan pelajaran Kewarganegaraan (Mulyono Tj., 1980:3). Latar belakang PIS mengacu pada Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (PIPS) atau Pendidikan Studi Sosial (Social Studies Education). PIS lebih mengembangkan ilmu-ilmu pengetahuan social untuk mengembangkan IPS di sekolah yang lebih memandang kenyataan sosial. Selain itu mengandung pengertian cara pandang, menyikapi dari sudut pandang tertentu yang berkaitan dengan wawasan pendidikan guru, juga bertalian dengan cara memandang yang bercirikan hakikat dan tujuan IPS, metode dan pendekatannya dan pengajaran studi sosial. Social Studies lebih luas pengertiannya daripada Civics Education (Kewarganegaraan) sehingga menimbulkan istilah-istilah missal: social science, social studies, social education.
Menurut Wesley (1968), social science adalah pengetahuan yang terorganisasi mengenai manusia dan masyarakatnya ( Winataputra, 1989: 14).
Menurut (Estvant 1968: 32) social studies merupakan bagian ilmu-ilmu social. Sedangkan menurut (Barr dkk. 1977) social studies memiliki tiga tradisi yaitu tradisi ilmu-ilmu social, tradisi kewarganegaraan, dan tradisi berfikir reflektif. Dan sedangkan social education merupakan bidang pendidikan yang hamper sama dengan kewarganegaraan.

Unknown said...

Nama : Ambar Tri Hutami
NIM : 3201409029

Menurut saya, IPS sangat diperlukan terlebih untuk diberikan dalam semua jenjang pendidikan. Hal ini dikarenakan, IPS merupakan studi yang sangat dekat dengan kehidupan manusia. Dimana, seperti yang kita ketahui bahwa kehidupan manusia tidak akan ada habisnya untuk kita pelajari. Jadi, disini diperlukan peran dari IPS untuk mempelajari semua hal tersebut:)

vitaa said...

Nama : Vita Nandiasari
NIM : 3291409044

Di dunia ini, manusia hidup berinteraksi dengan manusia lain. Oleh sebab itu, ilmu mengenai manusia atau sosial dan lingkungannya perlu dikaji serta dipelajari. Hal tersebut bertujuan agar manusia dapat menghargai kondisi lingkungannya.

ana fauzia geo said...

Nama : ANA NUR FAUZIYAH
NIM : 3201409004

Ilmu Pengetahuan Sosial adalah merupakan ilmu yang mempelajari tentang gejala-gejala sosial dalam kehidupan masyarakat, maka IPS ini sangat penting bagi kehidupan kita, karena dengan IPS ini kita dapat jadikan acuan dalam berkehidupan dalam masyarakat yang baik.

amirulair said...

nama: ibnu hana amirul islam nim:3201404037 prodi: pendidikan geografi ket: tugas sebenarnya telah dikerjakan sebelum tanggal yang ditentukan selesai namun email dan blog mengalami error sehingga dibuat ulang. Pengetahuan sosial sebagai ilmu yang membahas tentang ssosial manusia memberikan andil besar untuk dapat membantu manusia dalam mengkaji kehidupan sosialnya. mengingat bahwa manusia adalah mahluk yang dimensional . sehingga manusia dapat memecahkan permasalahan-permasalahan dengan ilmu yang dimilikinya. dalam hal ini manusia,bukan hanya menjadikan ilmu pengetahuan sosial hanya sebagai rambu-rambu, melainkan juga sebagai alat bantu dalam pengembangan sosialnya dengan dasar-dasar,prinsip-prinsip,asas-asas yang ada dalam ilmu tersebut. hal ini menjadikan manusia akan mampu tumbuh berkembang kehidupan sosialnya.

Nila Amallia said...

NAMA : NILA AMALLIA
NIM : 3201409014

IPS harus diberikan disegala jenjang pendidikan karena IPS mempelajari segala interaksi kehidupan manusia yang selalu berkembang.Namun yang terlebih dulu ditekankan adalah bagaimana agar siswa tertarik mempelajari IPS karena seringkali IPS dipandang sebelah mata.Misalnya dengan mengajak siswa memperhatikan kehidupan sekitarnya.

Ashlih said...

Nama : Ashlih Fitriani
NIM : 3201409049

Mempelajari IPS sangat penting karena berkaitan dengan kehidupan manusia dalam bersosialisasi dan berinteraksi,dalam hal ini manusia sebagai makhluk sosial. Jadi ilmu sosial akan terus berkembang.

Anonymous said...

nama : m.muzamzam diar achda
nim : 3201409030

menurut saya ilmu pengetahuan sosial sangat penting dan erat kaitannya dengan manusia.Ulmu sosial dipelajari sebab pada hakekatnya manusia merupakan mahkluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri.Oleh sebab itu ilmu ini akan sangat berguna bagi kehidupan manusia dalam bersosialisasi dan bermasyarakat :)

Dwii said...

NAMA:DWI KURNIAWATI
NIM:3201409020

IPS merupakan ilmu yang sangat diperlukan dalam pembelajaran di setiap jenjang pendidikan,karena mempelajari dinamika kehidupan manusia yang selalu mengalami perubahan setiap waktu.Jadi IPS diperlukan dalam mempelajari kehidupan sosial manusia yang selalu berubah dan berkembang.

DiAnA_nonAno said...

nama:Diana indriastuti
nim:3201409023

Manusia selain sebagai makhluk individu juga sebagai makhluk sosial yang berinteraksi dan harus mampu memahami etika-etika dalam berkomunikasi dengan sesama manusia.Maka IPS penting sebagai dasar dalam setiap individu agar mampu bersosialisasi dalam masyarakat.

DiAnA_nonAno said...

nama:Diana indriastuti
nim:3201409023

Manusia selain sebagai makhluk individu juga sebagai makhluk sosial yang berinteraksi dan berkomunikasi dengan sesamanya.IPS adalah ilmu pendidikan yang memberikan,cara,dasar-dasar nilai maupun etika dalam bersosialisasi antar individu maupun dalam bermasyrakat.

TATAN SETIAWAN said...

Nama : Tatan Setiawan
NIM : 3201409041
Pendididkan ilmu sosial merupakan suatu ilmu yang harus dimiliki oleh semua manusia tanpa terkecuali yang tidak hanya mempelajari tentang social saja, tetapi pendidikan juga bertujuan untuk menjadikan manusia menjadi manusia yang baik, berperilaku manusiawi, dan dapat bersosialisasi dengan baik antar sesamanya.

Arief said...

Nama : Arief Budiman
NIM : 3201409036

Pendidikan Ilmu Pengetahuan Ilmu sosial mempunyai banyak peran dalam membangun suatu karakter individu. Dalam ilmu ini membuat individu mimiliki kreativitas yang menggabungkan pengertian/ wawasan dan pengalamannya dengan logika untuk memperoleh pengetahuan baru. Dari masing masing individu ini dapat memiliki kemampuan bersosialisasi dengan lingkungan sosial di sekitarnya.

lella said...

Nama:Fuadiah Laillatul F
Nim :3201409065
PIPS sangat penting untuk dipelajari hal ini dikarenakan PIPS menyangkut hubungan antara manusia dalam berinteraksi dengan masyarakat,lingkungan.Ilmu pengetahuan sosial melingkupi hal-hal yang ada di lingkungan masyarakat.Dengan adanya pendidikan ini diharapkan manusia dapat mengetahui tentang gejala-gejala sosial dalam masyarakat.

ferana sanju said...

nama:ferana sanju
nim:3202406571

PIPS sangatlah penting untuk pendidikan, kebudayaan dan berbagaimacam kepentingan sosial yang bertujuan untuk membuat suatu bangsa lebih maju
tapi melihat yang terjadi di pendidikan kita penerapan ilmu sosial sangatlah kurang. meskipun kita di beritahu di didik teori-teori tentang ilmu sosial dan berbagai macam contohnya akan tetapi itu hanya menjadi materi dan contoh saja buat kita. pak soleh mau tanya ni penerapan ilmu sosial yang yang baik tu bagai mana to menurut tujuan2 ilmu sosial tersebut

Unknown said...

Pendidikan ilmu pengetahuan sosial sangatlah penting diajarkan kpda seseorang...karena manusia itu hidup dalam lingkungan sosial dan pada dasarnya manusia itu adalah mahkluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri tanpa bantuan orang lain...

Unknown said...

nama:nur laily
nim:3201409012

pendidikan ilmu sosial memang penting diajarkan pada siswa maupun pada mahasiswa,karena dengan adanya pendidikan ilmu sosial merupan salah satu cara untuk menimbulkan jiwa nasionalisme pada kaum muda.

ika_np said...

Nama : Ika Novitavya P
NIM : 3201409048

menurut saya, ilmu pengetahuan sosial perlu diketahui sejak dini. dimulai dari pendidikan atau sekolah dasar. hal ini dimaksudkan untuk pemahaman dalam kehidupan sosial, sejarah kehidupan maupun kondisi lingkungan (geografi)

firdaus al haq said...

Nama : Firdaus Al Haq
Nim : 3201409031
Dalam pendidikan ilmu social kita akan mempelajari system sosial yang merupakan aspek penilaian umum dari suatu system tidakan, yang terbentuk dari interaksi sosial masyarakat.agar kita sebagai masyarakat sosial lebih berfikir relevan dalam berkembang dan tumbuhnya masyarakat sosial.

Anisa Wahyu Kurniati said...

Nama : Anisa Wahyu Kurniati
NIM : 3201409032
Dari tahun ke tahun kurikulum materi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial sering mengalami perubahan. Dan pada definisinya pun menimbulkan banyak istilah. Tetapi pada intinya social studies dipelajari bertujuan untuk membina karakter warga negara yang baik.

Geografiana said...

Nama : Rifki Yusuf
NIM : 3201409034
Materi Pendidikan Pengetahuan Ilmu Sosial di Indonesia mendapat pengaruh perkembangan studi sosial dari Amerika. Tetapi kurikulumnya tetap bersifat nasional.

nur faizah said...

NAMA: NUR FAIZAH
NIM: 3201409061

Dalam materi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial sangat berperan penting dalam dunia pendidikan. bukan hanya mempelajari tentang kehidupan sosial saja, tapi juga sangat berperan penting dalam pembentukan karakter, seperti membangun pola perilaku yang beradab dan juga melatih kita untuk dapat memikirkan keadaan di lingkungan sekitar kita.

muhamad ruly haichal said...

NAMA : MUHAMAD RULY HAICHAL HALIM
NIM : 3201409035

Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial sangatlah penting bagi sistem pendidikan kita, karena dengan adanya PIPS peserta didik menjadi lebih mengerti dan paham bagaimana cara kita berinteraksi dengan mahluk sosial lainya.

Unknown said...

Nama :DEASY RS
NIM: 3201409054

Dlm materi diatas ips pntg untk mendasari dlm mmhmi hub. antar manusia maupun manusia dg lingkungn. IPs di indonesia dipengaruhi oleh prkmbangn di Amerika tp shrusnya ilmu sosial dan hub.sosial di amerika & indonesia berbda.

Bayu Wijayanto said...

NAMA : Bayu wijayanto
NIM : 3201409079

Dari uraian diatas,dapat diketahui bahwa pendidikan ilmu pengetahuan sosial itu sangat penting untuk dipelajari.
karena dalam ilmu pengetahuan sosial tersebut mempelajari manusia dalam lingkungan sosial.
sehingga kita dapat memahami fenomena-fenomena yang terjadi didalam masyarakat.

Layla fani said...

Nama:layla Ramdhan Nurfasani
NIM:3201409043

Menurut saya,penyertaan PIPS dalam sistem pendidikan kita sangatlah penting,karena ilmu sosial mempelajari bagaimana kita sebagai manusia berinteraksi serta menghormati sesama dan lingkungannya.

fatma_dian said...

Nama : Dian Fatmawati
NIM : 3201409026
Prodi : Pend.Geografi


Menurut saya pada intinya PIPS mempelajari manusia dengan segala tingkah laku dan budayanya.PIPS ini penting untuk dipelajari sebagai upaya pembelajaran bagi penerus bangsa supaya tahu tentang kehidupan di masyarakat.

Unknown said...

nama ;srilestari
nim ;3201409038
pendidikan tentang ilmu pengetahuan sosial sangatlah penting karena kita adalah makhluk sosial dan menjadi telaah dari ilmu pengetahuan sosial itu sendiri.dengan adanya pips kita dapat belajar tentang perkembangan dunia sosisal yang akhirnya dapat kt gunakan sebagai referensi di kehidupan mendatang.

rezza_item said...

Nama : REZZA MUSTAGFIRI
NIM : 3201409080
Prodi : Pend. geografi
Perkembangan PIPS sebenarnya digunakan guna membina karakter warga negara yang baik.Sedangkan studi sosial sendiri mempunyai 3 tradisi yakni, ilmu-ilmu sosial, kewarganegaraan, dan berfikir reflektif. Perkembangan IPS di Indonesia senantiasa mengalami perkembangan. Yang dibutuhkan hanyalah pengembangan kreativitas yang menggabungkan beberapa anggapan tentang suatu masalah.

trie said...

Nama : TRI JUNIARUM
NIM : 3201409070
Prodi : Pend. Geografi
Social studies merupakan pengintegrasian dari ilmu-ilmu sosial dan budaya untuk tujuan pendidikan. Dalam studi sosial terdapat beberapa komponen pokok tujuan kritis yang terlibat dalam pembentukan dan penggunaan. Aktivitas-aktivitas dilengkapi dengan kemampuan berkomunikasi yang baik.

reckz_ said...

Nama:Reka Nur Afrian
NIM :3201409005

ilmu pngtahuan sosial mmpljari smua keg sosial manusia.Ini jg brkaitan dg kodrat manusia sbg mahluk sosial yg tk bsa hdup tnpa bntuan org lain.dan dg PIPS ta dpt mngetahui bgmn cra mlkkn keg sosial dan cra mnusia bersosialisasi dan sgla aktivitas manusia.

echocho said...

Pendidikan IPS sangat pentig untuk dipelajari,dengan mempelajari ips maka kita dapat mengerti bagaimana pola" sosial yang ada dalam masyarakat serta mengerti cara untuk bersosialisasi di dalam masyarakat yang multikultural.

nama : eko adi . s
nim : 3201409050

_sRie_ said...

Nama:Sri yuliani
Nim;3201409068

PIPS membekali mahasiswa mengenai dasar/prinsip,karakteristik serta kedudukan ilmu sosial.Selain itu PIPS juga mengungkapkan sejarah perkembangan,wawasandan sikap mandiri dalam mengikuti perkembangan dan praktek ilmu sosial.

taufan said...

Nama : Ahmad Taufan ari Pratama
Nim : 3201409055

Menurut komen saya PIPS sangat penting karena dalam PIPS mempelajari bagaimana seharusnya manusia berhubungan dan berinteraksi dengan lingkungan. Selainb itu manusia juga bisa mempelajari tentang tata cara berprilaku dengan sesamanya, bukan hanya lingkungan. Oleh karena itu PIPS panting!!!!!!

kikik said...

NAMA : Kiki Ari Cahyo P.
NIM : 3201409075

Menurut saya,PIPS sangatlah penting untuk pendidikan, kebudayaan dan berbagaimacam kepentingan sosial yang bertujuan untuk membuat suatu bangsa lebih maju
tapi melihat yang terjadi di pendidikan kita penerapan ilmu sosial sangatlah kurang. meskipun kita di beritahu di didik teori-teori tentang ilmu sosial dan berbagai macam contohnya akan tetapi itu hanya menjadi materi dan contoh saja buat kita. pak soleh mau tanya ni penerapan ilmu sosial yang yang baik tu bagai mana to menurut tujuan2 ilmu sosial tersebut

dinyomer said...

Wahono
3201409067
Pend.Geo

Menurut saya PIPS adalah ilmu tentang pengantar didalam sosial dan bermasyarakatmanusia dalam melakukan sosialisasi dengan makhluk lainnya lebih bijaksana.karena manusia tidak bisa hidup secara individu tanpa bantuan orang lain. Dan supaya manusia dapat memahami kondisi alam dengan baik, memanfaatkan alam sesuai kebutuhan dan juga mau mempeliharanya agar lestari.Untuk itu perlu di pelajari di sekolah.

pepie said...

nama; Nurya dwi s
3201409057

menurut saya pips sangat penting karena kita dapatmenggetahui sejarah perkembangan ilmu masa silma,perlunya pengajaran sejarah untuk studi sosial masa lampau, sekarang, dan masa datang.

Sukmawati_Anif said...

Nama :Anif Sukmawati
Nim : 3201409086/ Rombel 2
Menurut saya PIPS penting di dalam pengajaran atau kepentingan pendidikan. Karena kenyataannya banyak fenomena sosial dan alam yang berhubungan dengan materi IPS, misalnya interaksi antar manusia yang bisa dipelajari dalam sosiaologi, kamajuan ekonomi dalam ekonomi, kemajuan komunikasi dalam ilmu komunikasi dan lain sebagainya. melalului PIPS, siswa atau mahasiswa akana mengetahui dinamika sosialnya dan mampu bersikap arif menghadapi fenomena serta kejadian yang ada di lingkungan sosialnya. Oleh karenanya,penting sekali dalam mengkaji PIPS, karena ilmu sosial selalu berkembang sesuai dengan perkembangan masyarakat dan dinamika kehidupan.

Sri Nata Saputri said...

Nama : SRI NATAV SAPUTRI
NIM :3201409051
Prodi : Pend.Geografi

Ilmu pengetahuan sosial adalah ilmu yamg mempelajari tentang manusia beserta tingkah lakunya dalam kehidupannya sehari-hari. Oleh karena itu "Pendidikan Ilmu Pengetahuan Ilmu Sosial" sangat penting untuk dipelajari untuk pengajaran tentang pendidikan. Hal ini selain karena fungsi dari ilmu pengetahuan sosial itu sendiri yang mengajarkan agar manusia menjalin sosialisasi yang baik antar sesama, juga "Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial" juga memberi pengetahuan agar bisa mendidik orang lain agar bisa bersikap toleran pada yang lain. Juga membina karakter-karakter yang berbudi agar bisa memimpin yang lainnya.

Unknown said...

agustina
3201409095

pendidikan ilmu pengetahuan sosial merupakan dasar menusia bagaimana seharusnya manusia bertindak, berperilaku dan bersikap

Unknown said...

NAMA: DENI PUSPITA SARI
NIM: 3201409046

Menurut saya pendidikan ilmu pengetahuan sosial sangat penting karena berkaitan erat dengan manusia. ilmu sosial mempelajari tentang manusia serta tingkah lakunya dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu Pendidikan Ilmu Pengetahuan Ilmu Sosial sangat penting untuk pengajaran tentang pendidikan karena fungsi dari ilmu pengetahuan sosial itu sendiri yang mengajarkan agar manusia menjalin sosialisasi yang baik antar sesama manusia.

ME_RIEN said...

NAMA : MERIENA MUSTIKANING KUSSUSILO
NIM : 3201409063

Pendidikan ilmu pengetahuan sosial perlu dipelajari karena pada dasarnya ilmu tersebut berkaitan langsung dengan aktivitas manusia dalam kehidupan sehari-hari. Dengan bantuan ilmu sosial kita dapat mempelajari aktivitas manusia di masyarakat serta dapat mempelajari tingkah laku dan gejala-gejala sosial yang ada di masyarakat.

3 I< 4 Ph said...

NAMA:EKA PUJI HERYAWANTI
NIM:3201409052

Pendidikan ilmu sosial sangat penting dipelajari dan dimasukkan dalam kurikulum kependidikan karen abegitu pentingnya materi pips diberikan kepada pelajar.PIPS pada dasarnya mempelajari semua hal yang berkaitan dengan tingkah laku manusia dan hubunganya dengan alam.dan ilmu tersebut mengajarkan tentang bagaimana kita bersosialisasi dengan manusia lain bagaimana alam memyediakan kesemuanya yang disajikan untuk manusia dan segala perubahan yang terjadi dimuka bumi yang berkaitan dengan tingkah laku manusia dan pengaruhnya terhadap lingkungan.dalam PIPS juga dipelajari berbagai norma-norma dan tingkah laku sosial dalam masyarakat.

kevin said...

NAMA:Kevin cedi alessandro saputra
NIM:3201409037

Ilmu pengethuan sosial adalah ilmu yang mempelajari tentang hubungan antara manusia satu dengan yang lain. ilmu ini lebih ditekankan pada aspek antar manusia.

cuwunx said...

NAMA :Muhammad Adib Abdillah
NIM : 3201409098
Menurut saya PIPS adalah ilmu tentang pengantar didalam sosial dan bermasyarakatmanusia dalam melakukan sosialisasi dengan makhluk lainnya lebih bijaksana.karena manusia tidak bisa hidup secara individu tanpa bantuan orang lain. Dan supaya manusia dapat memahami kondisi alam dengan baik, memanfaatkan alam sesuai kebutuhan dan juga mau mempeliharanya agar lestari.Untuk itu perlu di pelajari di sekolah.

dikyJu said...

NAMA: DIKY JAYA S
NIM : 3201409089


ilmu sosial adalah ilmu yang harus di punyai oleh setiap manusia. yang dpt di peroleh secara nonformal dari keseharian hidup manusia dan secara formal yang di dapat di lembaga pendidikan. kemudian manusia akan menerapkan pada semua tindakanya.

sjoekoer said...

Nama:Muhammad Syukur
NIM:3201409096

Kajian PIPS di Indonesia sangatlah penting karena mengingat keadaan masyarakat Indonesia itu sendiri yang cenderung multikultural sekaligus juga keadaan masyarakat Indonesia sendiri yang cenderung dinamis sehingga kajian ini sangatla penting

Unknown said...

NAMA:ANISA RISTIYANI
NIM:3291409060
Pada dasarnya ilmu pengetahuan sosial penting untuk di pelajari karena dg mempelajarinya kita bisa berfikir kritis terhadap masalah sosial yg ada dalam masyarakat,sehingga kita dapat mengetahui perkembangan yg ada dalam masyarakat,sehingga kita dapat bersosialisasi dg baik.

Unknown said...
This comment has been removed by the author.
Unknown said...

Nama : Ahadiyah Ratnasari
NIM : 3201409092

Menurut saya pendidikan ilmu sosial sangatlah penting untuk diberikan kepada siswa. Begitu banyak manfaat yang dapat diperoleh dari ilmu pengetahuan sosial. Dengan mempelajari ini manusia bisa mengerti bagaimana hidup dan cara menyesuaikan diri dalam kehidupan sosial, dimana manusia berperan bukan hanya sebagai obyek tapi juga subyek. Tanpa pengetahuan sosial mungkin manusia tidak bisa menentukan hidup dan kehidupan antar manusia pun akan tidak terkendali.

Unknown said...

NAMA:ANISA RISTIYANI
NIM:3201409060
Pada dasarnya ilmu pengetahuan sosial penting untuk di pelajari karena dengan memepelajarinya kita berfikir rasional tehadap masalah-masalah sosial yang ada dalam masyarakat,sehingga kita dapat berinteraksi dengan baik terhadap lingkungan sekitar.

Rzka said...

nama:Riska istyas apriyani
nim :3201409069

Menurut saya,ilmu pengetahuan sosial sangat penting dipelajari karena ilmu tersebut dimasukan dalam kurikulum pendidikan.
fungsi dari ilmu pengetahuan sosial dapat mengajarkan manusia agar menjalin sosialisasi,berinteraksi dengan baik antar sesama.

Himmatul Amanah said...

Nama : Himmatul Amanah
NIM : 3201409097

perkembangan IPS di Amerika Serikat banyak mengandung aspek sosiologis, disamping studi lingkungan. Ilmu ini terus berkembang sesuai dengan berjalannya zaman, dimana sifatnya statis tapi berprinsip, beda dengan ilmu eksact yang tetap dan murni tidak bisa diubah.

mymind08 said...

nama : m.yusuf
nim : 3201409094

pengetahuan IPS sangat penting untuk dipelajari, karena Ips selalu mengalami perkembangan, dan mempelajari dinamika yang terjadi dalam masyarakat. IPS tidak memusatkan diri pada satu topik secara mendalam melainkan memberikan tinjauan yang luas terhadap masyarakat.

niLa said...

nama: nila puspitasari
nim: 3201409007

menurut saya PIPS bertujuan untuk meningkatkan kualitas daya pikir manusia sebagai makhluk sosial. apabila tidak ada PIPS maka proses interaksi antara manusia dengan yang lain akan kurang baik, maka PIPS dapat diberikan pada siswa mulai sejak dini.

Unknown said...

Mifta Nurjanah
3201409082
Menurut saya pelajaran PIPS penting dalam pengajaran terhadap siswa karena pelajaran tersebut banyak mengajarkan terhadap siswa untuk saling bertoleransi antar sesama dan PIPS juga mengajarkan cara berfikir yang rasional.

all about me said...

MURTADHO
3201409066

Social studies merupakan pengintegrasian dari ilmu-ilmu sosial dan budaya untuk tujuan pendidikan. Social studies mempunyai 3 tradisi, yaitu tradisi ilmu-ilmu sosial, tradisi kewarganegaraan, dan tradisi berfikir reflektif.

Unknown said...

Indah DwiKusumawati
3201409091

Pendidikan IPS merupakan kajian tentang manusia dan dunia di sekilingnya. Pendidikan IPS diciptakan dengan tujuan untuk membekali diri manusia untuk mampu menghadapi kompleksitas kehidupan yang seringkali berkembang secara tidak terduga. Lingkungan yang dimaksud disini mencakup manusia,masyarakat,dan alam sekitar.

De sogol said...

Alif Purwoko
3201409064
PIPS mengajarkan manusia agar menjalin sosialisasi,berinteraksi dengan baik antar sesama.Dengan mempelajari PIPS kita dapat mengetahui aktivitas manusia di masyarakat serta dapat mempelajari tingkah laku dan gejala-gejala sosial yang ada di masyarakat.

is_nhaa said...

Nur Isnaini
3201409088

IPS merupakan sebuah ilmu yang berdiri diantara ilmu humaniora dan ilmu alam. IPS punya kekhasan dibandingkan dengan mata pelajaran lain sebagai pendidikan disiplin ilmu, yakni kajian yang bersifat terpadu, interdisipliner, multidimensional bahkan cross-disiplinary.

Unknown said...

nama :wijianto
Nim 3201409099

PIPS,kalau kita bisa paham dari maksudnya pasti kita tidak perlu menghafalkan materinya.yang t3erpenting adalah prakteknya dilapangan apakah sesuai dengan materinya atau tidak.

Unknown said...

Zoenita Fitriani R
3201409083
Menurut saya IPS adalah suatu ilmu yang sangat penting karena menunjukan keadaan kehidupan manusia dengan hal-hal di sekelilingnya yang saling membutuhkan satu sama lain.

taohid said...

NAMA :TAOHID AGUS PRANOTO
NIM :32014090713
PIPS sangatlah penting,karena kajiannya sendiri adalah manusia sebagai makhluk sosial.dan wujud dari pembelajaran PIPS adalah bagaimana menjadikan siswa dapat bersosialisasi dengan lingkungan, berkewarganegaraan dan berfikir reflektif terhadap permasalahan sosial.

Unknown said...

nama : Teguh Afriyadi
NIM : 3201409087

ilmu pengetahuan sosial merupakan salah satu ilmu yang penting karena dengan memepelajari ilmu ini kita dapat mengetahui kehidupan sosial masyaraka tumum yang ada di sekitar kita.

ika_np said...

Nama: Ika Novitavya P
NIM : 3201409048
menurut saya, arti mengenai pendidikan ilmu pengetahuan sosial merupakan ilmu yang digunakan untuk membina karakter warga negara yang baik,

ika_np said...

Nama: Ika Novitavya P
NIM : 3201409048
menurut saya, maksud dari pengertian pendidikan ilmu pengetahuan sosial adalah untuk membina dan membangun karakter warga negara yang baik.

Dimaz said...

Nama : Dhimas Aries Prasetya
Nim : 3201409062

Menurut saya, Pips merupakan ilmu yang khususnya mempelajari interaksi sosial manusia, baik manusia dengan manusia yang lain, maupun manusia dengan alam.

Unknown said...

Nama:Dewi sugiarti
NIM:3201409056
Menurut saya,PIPS perlu dipelajari karena dengan PIPS maka kita dapat melakukan interaksi yang baik dengan sesama maupun dengan lingkungan sekitar.

Unknown said...

Nama:Frendy C.W.E
NIM: 3201409059
Pend.Geografi

Pendidikan IPS merupakan kajian tentang manusia dan dunia di sekilingnya.PIPS mengajarkan manusia agar menjalin sosialisasi,berinteraksi dengan baik antar sesama.sehingga ilmu ini sangat penting dan patut di pelajari agar manusia dapat melekukan hubungan sosial dalam bidang apapun dengan baik.

Post a Comment

 
Free Host | new york lasik surgery | cpa website design